Package ini merupakan hasil komputerisasi dari uji-uji statistik yang ada pada matakuliah metode statistika 2 di Sekolah Tinggi Ilmu Statistik.

Package ini dapat didownload di sini.

Dalam package ini terdapat beberapa fungis untuk melakukan analisis seperti:

Uji Rata-Rata 1 Populasi dengan Sampel Besar:

mean1pop(data, mean.pop, var.pop, alpha)

Uji Rata-Rata 1 Populasi dengan Sampel Kecil:

mean1pop.s(data, mean.pop, alpha)

Pengujian Rata-Rata 2 Populasi Sampel Besar (Varians diketahui):

mean2pop(data1, data2, dif, var.pop1, var.pop2, alpha)

Pengujian hipotesis rata-rata 2 populasi sampel besar (varians tidak diketahui, var1=var2):

mean2pop.s(data1, data2, dif, alpha)

Pengujian rata-rata 2 populasi, dengan jumlah sampel kecil, varians sama:

mean2sample(data1, data2, dif, alpha)

Pengujian hipotesis rata-rata 2 populasi degan sampel berukuran kecil, dengan asumsi varians populasi untuk kedua populasi berbeda:

mean2sample.s(data1, data2, dif, alpha)

Pengujian hipotesis rata-rata 2 populasi degan sampel berukuran kecil, dengan asumsi varians populasi untuk kedua populasi diketahui:

mean2sample.sigma(data1, data2, dif, sigma1, sigma2, alpha)

Pengujian hipotesis rata-rata 2 populasi berpasangan:

meancoupled(data1, data2, dif, alpha)

Pengujian hipotesis proporsi 1 populasi:

proporsi1populasi(data, p0, alpha)

Pengujian proporsi 2 populasi:

proporsi2populasi(data1, data2, dif, alpha)

Pengujian hipotesis varians 1 populasi:

varians1pop(data, var.pop, alpha)

Pengujian hipotesis varians 2 populasi:

var2pop(data1, data2, sigma1, sigma2, alpha)


ama12majid/metstat documentation built on May 30, 2019, 11:37 p.m.